Google Maps Punya Fitur Anti Kesasar Plus Rekomendasi Tempat Makan

Fitur baru di Google Maps bernama Stay Safer. Fitur anti-kesasar ini gaes bisa digunakan untuk mencegah pengendara tersesat, meski telah mengalkan Google Maps sebagai pemandu jalan. Pernahkan kalian dipandu sama asisten google map terus akhirnya sampai di jalan buntu bahkan tidak sampai ke tempat tujuan. Nah dalam fitur Stay Safer akan memberi tahu pengendara apabila rute yang dilalui melenceng sehauh 0,5 kilometer dari yang ditentukan sebelumnya oleh Google Maps. Tidak hanya mencegah pengendara tersesat, fitur ini juga menambah rasa aman penumpang transportasi umum seperti ojol (ojek online).

Tidak hanya memberikan rasa aman, Google Maps juga menguji coba fitur untuk memudahkan penggunanya mencari rekomendasi tempat makan dengan mengikuti “Locak Guide”. Local Guide merupakan komunitas global berisi orang-orang yang sering memberikan kontribusi dan ulasan tentang restoran atau tempat lainnya di Google Maps.

 

sumber image: 

https://in.mashable.com/tech/4459/google-maps-launches-stay-safer-feature-for-android-users-in-india
https://www.fonearena.com/blog/285639/google-maps-stay-safer-india.html

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *