Month: January 2024

Tukang Kain Asal RI Masuk Daftar Forbes 50 Over 50 Asia

January 17, 2024

Jakarta – Majalah keuangan dan bisnis ternama Forbes telah merilis daftar 50 Over 50 Asia 2024. Dalam daftar ini terdapat sosok srikandi asal Indonesia, Josephine Komara. Perlu diketahui, Forbes 50 Over 50 sendiri merupakan daftar sosok wanita paling berpengaruh dari 14 negara di Asia dan Pasifik. Para srikandi ini setidaknya bergerak di 20 sektor industri […]

Read More